Visi, Misi, dan Tujuan

Unggul dalam keilmuan Ushuluddin, Adab dan Dakwah Berwawasan Kebangsaan di Asia Tenggara Tahun 2035
  1. Menyelenggarakan pendidikan dan pengajaran dibidang Ushuluddin, Adab dan Dakwah yang bermutu.
  2. Menyelenggarakan penelitian dibidang Ushuluddin, Adab dan Dakwah yang bermutu.
  3. Menyelenggarakan pengabdian kepada masyarakat dibidang Ushuluddin, Adab dan Dakwah yang bermutu.
  4. Menyelenggarakan kerjasama dengan berbagai pihak dibidang Ushuluddin, Adab dan Dakwah yang bermutu
  5. Menyelenggarakan tata kelola dan manajerial pada Fakultas Ushuluddin, Adab dan Dakwah Ushuluddin, Adab dan Dakwah yang professional
  1. Terselenggaranya pendidikan dan pengajaran dibidang Ushuluddin, Adab dan Dakwah yang bermutu
  2. Terselenggaranya penelitian dibidang Ushuluddin, Adab dan Dakwah yang bermutu
  3. Terselenggaranya pengabdian kepada masyarakat dibidang Ushuluddin, Adab dan Dakwah yang bermutu
  4. Terselenggaranya kerjasama dengan berbagai pihak dibidang Ushuluddin, Adab dan Dakwah yang bermutu
  5. Terselenggaranya tata kelola dan manajerial kepimpinan yang professional